Liputan6.com, Jakarta Makanan yang dipisah-pisah antara lauk satu dengan yang lainnya bikin makan jadi ribet. Biasanya, seseorang yang tak menyukai semua lauknya akan memisahkan dan menyantap lauk yang disukainya saja.
Makanan yang lauknya dipisah jadi terlihat lebih banyak dari biasanya. Selain itu, lauk yang dipisah-pisah tentunya menghabiskan banyak waktu karena harus memisahkan lauknya yang tak disukainya sebelum makan.
Saking nyelenehnya cara makan yang dipisah-pisah dan diunggah di media sosial ini bikin geleng kepala. Seperti bermain puzzle, makanan yang dipisah ini butuh ketelitian untuk memisahkan lauknya yang bervariasi.
Tentunya dapat dibayangkan bagaimana ribetnya makanan yang lauknya dipisah-pisah di wadah lain atau pinggiran piring. Makanan yang dipisah-pisah seperti sedang menyusun puzzle sebelum makan.
Berikut Liputan6.com merangkum dari berbagai sumber tentang potret makanan dipisah-pisah yang bikin makan jadi ribet, Jumat (8/7/2022).
1. Pastinya butuh perjuangan banget memisahkan topping-topping bubur ayam yang bervariasi ini.
2. Bagi yang enggak suka makan sayur, mau enggak mau harus dipisah dulu sebelum santap mie-nya.
3. Estetik sih, tapi makannya jadi ribet kalau lauknya dipisah seperti ini.
4. Bagi yang hanya suka kuning atau putihnya saja, cara satu ini bisa dicoba nih ketika menggoreng telur ceplok.
5. Sebelum makan lemper, harus berjuang dulu untuk menggulung nasi dan topping-toppingnya.
6. Entah butuh waktu berapa lama untuk memisahkan beragam jenis kacang ini, ada-ada saja emang kelakuan orang.
6 Potret Makanan Dipisah-pisah Ini Bikin Tepuk Jidat, Bak Susun Rakitan - Liputan6.com
Read More
Tidak ada komentar:
Posting Komentar