Rechercher dans ce blog

Selasa, 21 September 2021

Kriteria Makanan baik, Usul Mapel Makanan dan Minuman Sehat di SD, SMP dan SMA, Setuju? - Portal Jepara - Pikiran Rakyat

PORTAL JEPARA - Ada usulan soal mapel atau mata pelajaran tentang makanan dan minuman sehat di sekolah jenjang SD, SMP dan SMA.

Pengetahuan makanan dan minuman sehat bagi siswa siswi SD, SMP dan SMA dinilai menjadi hal yang urgen.

Lantaran saat  ini banyak siswa SD, SMP dan SMA yang memilih sajian fast food daripada makanan dan minuman sehat.

Baca Juga: Derita Asam Urat, Jauhi Makanan Pantangan Ini dan Wajib Jaga Berat Badan

hal itu disampaikan oleh pakar kesehatan islami dr Zaidul Akbar.

Menurutnya, halal belum tentu baik dan sehat dan banyak yang tidak tahu mengenai itu tentang kriteria baik atau tidak baiknya makanan.

"Anak-anak malah bangga dengan makanan minuman fast food atau makanan olahan yg berlimpah bahan sintetik disana daripada makan makanan lokal yg alami," tulis dr Zaidul Akbar di akun instagramnya @zaidulakbar Rabu 22 September 2021.

Hal itu harus menjadi perhatian orang tua maupun sekolah. Maka ia mengusulkan mata pelajaran tersebut di sekolah.

"Kalau perlu coba diusulkan ke komite sekolah orang tua murid untuk diagendakan gitu dengan mengundang pemateri atau ya lebih baik guru yang memberi materi tersebut," tulisnya lagi.

Adblock test (Why?)


Kriteria Makanan baik, Usul Mapel Makanan dan Minuman Sehat di SD, SMP dan SMA, Setuju? - Portal Jepara - Pikiran Rakyat
Read More

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Pelesiran ke Hokkaido, Jangan Lupa Cicipi Lima Makanan Populer Ini - BeritaSatu.com

[unable to retrieve full-text content] Pelesiran ke Hokkaido, Jangan Lupa Cicipi Lima Makanan Populer Ini    BeritaSatu.com Pelesiran ke H...